Sebenarnya saya sudah lama pengen memposting artikel tentang ini, namun apa boleh daya orang pasti ada lupa - lupannya ^^. CSS itu memang hebat, tetapi ada juga CSS yang tidak mendukung kepada browser tertentu. Sebelum saya menerangkan, saya tanya, sobat memakai browser apa? Saya peringatkan kepada sobat bahwa jika sobat menggunakan browser enternet explorer, sobat tidak akan bisa melihat kehebatan dari CSS yang ini.
Nah, yang saya maksud mukan tulisan miring dengan memakai Italic, tetapi dengan derajad○. Contoh seperti tulisan dibawah ini :
Nah, itulah contohnya. Keren bukan? Bisa diperankan kedalam CSS blog sobat, tetapi yang cocok itu menggunakan browser tertentu seperti :
Nah, diatas adalah tambahan untuk CSS sobat. Sedangkan tambahan untuk Script biasa adalah dengan cara dibawah :
Ayo berkreasi dengan blog sobat ^^.
Nah, yang saya maksud mukan tulisan miring dengan memakai Italic, tetapi dengan derajad○. Contoh seperti tulisan dibawah ini :
Tulisan Miring dengan CSS
Tulisan Miring dengan CSS
Nah, itulah contohnya. Keren bukan? Bisa diperankan kedalam CSS blog sobat, tetapi yang cocok itu menggunakan browser tertentu seperti :
Mozilla Firefox | Safari Webkit | Opera 10.5 |
-moz-transform: rotate(5deg); | -webkit-transform: rotate(5deg); | -0-transform: rotate(5deg); |
-moz-transform: rotate(-5deg); | -webkit-transform: rotate(-5deg); | -0-transform: rotate(-5deg); |
Nah, diatas adalah tambahan untuk CSS sobat. Sedangkan tambahan untuk Script biasa adalah dengan cara dibawah :
<div style="-moz-transform: rotate(8deg);-webkit-transform: rotate(8deg);-o-transform: rotate(8deg);">TULISAN MIRING SOBAT</div>Keterangan dalam pemakaian : Kode Merah adalah derajad yang digunakan. Positif berarti putar kekanan, negatif berarti putar kekiri. Tulisan unggu adalah kata yang diganti sesuka sobat untuk dijadikan text miring. Kode kuning adalah kode browser, bisa diubah kalau mau ke -o- atau -webkit-.
Ayo berkreasi dengan blog sobat ^^.
Barang baru neh shob ane sruput yea.....
BalasHapuskeep posting......
Thanks sob dukungannya...
BalasHapusthanks! :)
BalasHapus@moke : kembali sob... datang lagi yaa
BalasHapuskod itu mahu paste/tampal dimana ?
BalasHapusTo apitrawrr : wow.... begini kalau mau tahu meletakannya seperti exeloph yang sobat bilang, letakan kode diatas disekitar kode
BalasHapus<data:post.title/>
To Farixsan Quilicuor (Faris Hardiyanto 177) :gimana dengan "TULISAN MIRING SOBAT" ?Mahu ditukar menjadi apa ?
BalasHapusTo apitrawrr : Itu Script html sob, kalo yang atasnya kode css..., lengkapnya kamu bisa belajar di SINI
BalasHapusMaseh ngak ngerti ,saya sudah letak di sekitar dan ianya menjadi tetapi maseh ngak ngerti tentang menukar tulisan miring itu menjadi apa ,
BalasHapus